Bulan: Januari 2023

Maksimalkan Kinerja Ponsel Android dengan Ubah 3 Pengaturan Ini

Semua ponsel Android memiliki serangkaian pengaturan yang telah ditentukan. Pengaturan ini mencakup kecerahan atau mode cahaya. Namun, Anda perlu mengetahui sejumlah pengaturan sebelum mulai mengonfigurasi. Berikut beberapa pengaturan yang dapat meningkatkan kinerja ponsel Android Anda, seperti dilansir CNet, Selasa (28/12): Atur layar beranda ponsel Jika Anda berencana untuk mengunduh banyak aplikasi baru, bersiaplah untuk melihat banyak kekacauan Read more…

7 Pemandian Air Panas di Jawa Barat dengan Pemandangan Alam Indah

Jika Anda ingin merasakan suasana liburan yang berbeda, maka Anda dapat mencoba untuk mengunjungi pemandian air panas sebagai salah satu alternatif tempat wisata pilihan. Pemandian air panas ini menjadi salah satu tempat wisata yang selalu ramai dikunjungi oleh banyak orang. Di pulau Jawa, khususnya Jawa Barat, terdapat beberapa kota besar yang terkenal dengan pemandian air panasnya. Kota-kota tersebut adalah Read more…

MotoGP Bisa Jadi Momen Kopi Robusta Lombok Gaet Pasar Internasional

Ajang MotoGP 2022 di Mandalika Maret mendatang diyakini dapat menjadi momen yang tepat untuk lebih mengenalkan kopi Robusta Lombok ke pasar internasional. Melansir Kompas.com Kamis (27/01/2022), Menteri Koperasi dan UKM (MenkopUKM), Teten Masduki memprediksi kopi Robusta Lombok bakal laris manis pada perhelatan tersebut. “Para pengrajin kopi Robusta dan kopi jenis lainnya di Lombok perlu menyajikan dengan cara-cara Read more…

7 Air Terjun Terindah di Indonesia yang Patut Dikunjungi

Pesona alam Indonesia memang tidak perlu diragukan lagi. Banyak daerah di tanah air yang memiliki kenampakan alam yang menakjubkan mata, salah satunya air terjun. Menikmati air terjun bisa menjadi cara ampuh untuk melepas penat. Selain pemandangannya yang asri, keindahan alam air terjun juga bisa membuat diri menjadi lebih tenang. Maka tak mengherankan rasanya bila air terjun Read more…

Begini Cara Naik Kereta Bandara, Harga Tiket, dan Rutenya

Jakarta sudah menyediakan kereta bandara yang membantu mengakomodasi perjalanan jika ingin ke bandara Soekarno-Hatta. Jadi, kini siapapun tidak perlu menempuh kemacetan terutama jika dalam keadaan tergesa-gesa. Melansir laman penumpang KAI, kita juga bisa memesan tiket kereta bandara ini melalui KAI Acces atau melalui aplikasi KABandara yang bisa diunduh di ponsel. Selain itu, tiket bisa dipesan sampai dengan Read more…

Inilah 5 Alasan Tidak Ada Jam Dinding di Hotel

 Banyak pengunjung yang jarang memperhatikan jika pihak hotel tidak menyediakan jam dinding di masing-masing kamar. Berikut beberapa fakta mengapa tidak ada jam dinding di kamar hotel. 1. Mengganggu kenyamanan Dilansir dari acehardware, kebanyakan tamu yang menginap di hotel bertujuan untuk liburan dan tentu saja agar mendapatkan ketenangan. Kehadiran jam dinding di kamar hotel hanya akan mengganggu kenyamanan tamu karena suara dari detik Read more…

Recuperational Tourism, Aktivitas Berwisata untuk Tujuan Kesehatan

Kepariwisataan biasanya menggambarkan beberapa jenis perjalanan dan penginapan sesuai keinginan seseorang untuk bepergian. Aktivitas wisata memang tidak tunggal, seperti dikutip dari buku Pengetahuan Dasar Ilmu Pariwisata. Sebab itulah, perencanaan dan pengembangan kepariwisataan pun dibedakan menjadi berbagai jenis. Menurut E. Guyer Freuler, pariwisata dalam arti modern juga merupakan fenomena dari zaman sekarang yang didasarkan atas kebutuhan kesehatan Read more…

Keunikan Kelenteng Sing Bie di Denpasar, Tampilkan Akulturasi Tionghoa dan Bali

Kelenteng Sing Bie adalah salah satu kelenteng yang menjadi tempat ibadah Tahun Baru Imlek bagi masyarakat Tionghoa di Denpasar Bali. Selain menjadi tempat sembahyang yang khusyuk, kelenteng itu menjadi cukup populer karena keunikannya yang memadukan budaya Tionghoa dan Bali. Kelenteng yang berada di kawasan Pecinan Jalan Gajah Mada itu dikelola oleh I Wayan Gunawan dan Tio Read more…

15 Tempat Wisata di Papua yang Populer, Seperti Surga Tersembunyi

 Papua merupakan salah satu pulau yang terletak dibagian timur Indonesia. Selain terkenal dengan budayanya yang menarik, Papua juga menyimpan berbagai macam tempat wisata alam yang cocok untuk dikunjungi. Kebanyakan wisata yang ditawarkan adalah wisata alam seperti lembah, gunung, keindahan laut hingga pantai. Sehingga akan cocok untuk Anda yang lebih suka berwisata alam. Rekomendasi tempat wisata di Papua Berikut Read more…

Seasonal Tourism dan Occasional Tourism, Berwisata yang terkait Momentum

Berwisata merupakan aktivitas untuk mengisi waktu luang melepas kepenatan. Aktivitas wisata pun terbagi dalam beberapa jenis, seperti dikutip dari buku Pengantar Ilmu Pariwisata. Dari beragam jenis pariwisata, dua di antaranya terkait momentum tertentu, yaitu seasonal tourism dan occasional tourism.   Adapun seasonal tourism, aktivitas wisata yang dilakukan saat musim tertentu. Misalnya, pelancong ingin mendaki gunung. Sebaiknya dilakukan saat cuaca cerah atau bukan Read more…

9 Pantai Papua Terbaik yang Cocok untuk Diving dan Snorkeling

Papua merupakan wilayah di ujung timur Indonesia yang terkenal dengan keindahan dan kekayaan alamnya. Sebagai provinsi terluas di Indonesia, Papua memiliki sejumlah pantai yang eksotis bahkan terbilang alami. Jika Anda tertarik berkunjung ke Papua, maka harus tahu pantai apa saja yang wajib didatangi. Rekomendasi Pantai di Papua Tak hanya pegunungan Jayawijaya, Papua memiliki deretan pantai terbaik. Pantai-pantai tersebut Read more…

Perbedaan Twin Bed dan Double Bed di Hotel, Jangan Salah Pilih!

Perhatikan baik-baik sebelum memesan kamar hotel Ilustrasi twin bed dan double bed (chaniamorum.gr & hotelier.id) Saat akan memesan kamar hotel, kamu perlu memilih jenis tempat tidur. Ada beberapa pilihan jenis tempat tidur yang umumnya ada di hotel, seperti single bed, twin bed, hingga double bed.  Jika kamu akan menginap berdua, jenis tempat tidur yang cocok adalah twin bed atau double Read more…