Tag: api abadi

Cerita Api Abadi Mrapen yang Padam, Kerajaan Majapahit hingga Api Obor Asian Games

 Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah memiliki salah satu tempat wisata favorit di kalangan wisatawan, yaitu Api Abadi Mrapen.

Namun, kabar mengherankan datang kala Api Abadi Mrapen telah padam total untuk pertama kalinya dalam sejarah.

Padamnya Api Abadi Mrapen juga disampaikan langsung oleh pengelola tempat Api Abadi …

Api Abadi Mrapen Kembali Menyala, Ganjar Berharap Wisata juga Bangkit

 Api Abadi Mrapen yang padam sejak September 2020 akhirnya menyala lahi. Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menyulut tungku api di ikon wisata Jawa Tengah itu menggunakan obor kecil sehingga api kembali menyala.

“Alhamdulillah, Api Abadi Mrapen kembali abadi,” kata Ganjar, Selasa, 20 April 2021.

Padamnya …

Cerita Api Abadi Mrapen yang Padam, Kerajaan Majapahit hingga Api Obor Asian Games

 Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah memiliki salah satu tempat wisata favorit di kalangan wisatawan, yaitu Api Abadi Mrapen.

Namun, kabar mengherankan datang kala Api Abadi Mrapen telah padam total untuk pertama kalinya dalam sejarah.

Padamnya Api Abadi Mrapen juga disampaikan langsung oleh pengelola tempat Api Abadi …